Free Hit Counter
Cara diet alami dan sehat langsing dan ramping dalam 15 hari - TribunLiputan
Cara diet alami dan sehat langsing dan ramping dalam 15 hari Source Image Freepik

Rahasia Cara diet alami dan sehat langsing dan ramping dalam 15 hari

Rahasia Cara diet alami dan sehat langsing dan ramping dalam 15 hari

Setiap wanita muda ataupun sudah menikah sekalipun tentunya ingin memiliki tubuh yang langsing dan ideal. Dengan tubuh yang ideal yang dimiliki seorang wanita tentulah membuat perasaan lebih nyaman dan tidak perlu mengkhawatirkan dalam memilih pakaian yang ingin mereka kenakan. Hal ini tentunya dapat meningkatkan rasa percaya diri. Karena banyak wanita yang menganggap tubuh langsing identik dengan standar kecantikan.

Tentu saja, ada banyak cara yang dilakukan setiap wanita untuk mencapai bentuk tubuh ideal sesuai impiannya. Dari metode alami hingga prosedur instan seperti operasi bedah atau sedot lemak. Bagi anda yang sedang melakukan diet untuk mendapatkan bentuk tubuh yang sempurna. Anda dapat mengikuti diet cara diet alami dan sehat langsing dan ramping dalam 15 hari kedepan.

Baiklah langsung saja anda simak ulasan cara diet alami dan sehat langsing dan ramping dalam 15 hari berikut ini :

Rahasia diet sehat dan alami, kurus dalam 15 hari

Pertama yang anda harus lakukan adalah :

Hindari makanan yang banyak mengandung Tepung / Pati dan Makanan Tinggi Gula

Stop Gula & Tepung - TribunLiputan
Stop Gula & Tepung Image Source Freepik

Gula merupakan makanan yang harus ditinggalkan jika ingin anda ingin menurunkan berat badan cepat. Ini dikarenakan Gula identik dengan makanan manis, ini termasuk juga semua bahan pemanis dan madu. Dan faktanya, makan terlalu banyak gula menjadi alasan utama mengapa penurunan berat badan begitu sulit dilakukan, selain itu makanan atau minuman yang tinggi gula akan menyebabkan glikasi atau bisa disebut dengan penurunan elastisitas pada kulit karena berkurang kolagen dalam tubuh. Jika elastisitas kulit kita berkurang bukan tidak mungkin kulit / atau penampakan kita menjadi lebih tua, dan kurang segar dipandang.

BACA JUGA  Berapa jumlah kalori yang dibutuhkan saat diet?

Selain makanan / minuman berbahan gula, bahan makanan yang terbuat dari tepung harus dihindari ini dikarenakan tepung memiliki kadar kandungan kalori yang tinggi. Misalnya jumlah kalori dalam tepung dapat dihitung dari fakta bahwa satu ons roti mengandung sekitar 77 kalori. Dan tentunya kandungan kalori dari setiap irisannya akan menjadi lebih tinggi lagi jika mengandung gula, telur dan bahan tambahan lainnya.

Menurut para ahli gizi, jika orang banyak mengkonsumsi gula dan pati ini akan memiliki efek besar pada peningkatan kadar insulin yang menghambat hormon leptin. Faktanya, tugas leptin berfungsi dalam memberi tahu / memerintahkan otak untuk berhenti makan ketika telah merasa kenyang. Sehingga jika kondisin ini dibiarkan, tubuh akan terus merasa lapar dan membutuhkan asupan makanan terus menerus, dan hal ini tidak membuat kacau program diet anda.

Kurangi karbohidrat dengan lebih banyak protein.

Low Carbo & High Protein - TribunLiputan
Low Carbo & High Protein Image Source Freepik

Pendekatan alami untuk diet dalam waktu dekat adalah dengan mengurangi asupan karbohidrat Anda. Sulit bagi masyarakat Indonesia untuk menghindari makanan yang kaya karbohidrat seperti nasi, karena sudah menjadi bagian dari gaya hidup mereka. Namun bagi anda yang sedang menjalani diet tentulah tindakan untuk mengontrol pola makan sangat diharuskan, dengan cara membatasi konsumsi karbohidrat dengan jumlah yang sedikit.

Untuk menggantikan asupan karbohidrat yang dikurangi tersebut Anda bisa menambah asupan protein. Perlu Anda ketahui bahwa protein dapat mengurangi rasa lapar dan melindungi massa otot selama proses penurunan berat badan. Tidak hanya itu saja faktanya bahwa protein ini juga dapat meningkatkan laju metabolisme dalam tubuh. Tentu saja hal ini bisa mempercepat proses pembakaran lemak.

Ada banyak sumber makanan kaya protein seperti ikan, daging merah, telur, yogurt, dan kacang-kacangan yang bisa anda konsumsi akan tetapi untuk menuai manfaatnya Anda harus mengkonsumsinya dalam jumlah yang cukup. Jangan juga terlalu berlebihan dalam mengkonsumsinya, ini tentunya akan tidak baik buat kantong anda, ha ha ha … (becanda), tapi beneran deh segala sesuatu yang berlebihan tentunya tidak baik buat tubuh kita.

BACA JUGA  Terapkan Gaya Hidup Sehat dengan Dua Cara Sangat Ampuh Berikut

Hindari makanan yang digoreng

Fried Food - TribunLiputan
Fried Food – Image Source Freepik

Semua jenis gorengan lebih membuat gelap mata untuk memakannya. Sehingga ini dapat menyebabkan kenaikan berat badan dan pastinya membuat orang berpikir untuk berhenti berdiet. Semua makanan yang digoreng mengandung minyak yang sulit dicerna tubuh dan nantinya akan menjadi berminyak.

Untuk itu, dalam mengurangi atau menghentikan konsumsi gorengan adalah cara diet alami tanpa obat. Selain itu, makanan yang digoreng tentunya mengandung banyak garam. Selanjutnya, tubuh menjadi lebih rentan terhadap inflamasi / peradangan dan tekanan darah tinggi.

Tapi jangan khawatir Anda juga bisa makan gorengan kok, akan tetapi tidak lebih dari 5 item plus penggunaan minyak penggorengannya juga perlu di perhartikan. Dimana Minyak nabati seperti minyak zaitun atau minyak kanola anda bisa gunakan dengan sekali pakai (agak boros jadinya), tapi demi nafsu akan gorengan mahal dikit tidak ada masalah bukan? Selanjutnya, seimbangkan juga asupan air Anda untuk membuang larutan garam yang menumpuk dari tubuh Anda.

Selanjutnya cara diet alami dan sehat langsing dan ramping dalam 15 hari adalah :

Tingkatkan konsumsi air

Minum Air putih - TribunLiputan
Minum Air putih Image Source Freepik

Kedengarannya konyol memang, akan tetapi banyak orang lalai untuk minum air, apalagi ketika sedang bekerja di dalam ruang ber AC. Padahal rahasia kesehatan dan keharmonisan yang baik terletak pada konsumsi air. Hanya sedikit orang yang mencoba menurunkan berat badan dengan air ini. Tapi sebaiknya di bawah pengawasan dan saran dokter dahulu ya.

Selain mengurangi porsi makan, dan memperbanyak minum air putih untuk membantu menurunkan berat badan. Selama makan, Anda harus minum lebih banyak air lebih dari jumlah yang biasanya, sekitar 3-4 liter per hari.

Metode minum air ini mungkin terdengar sangat sederhana . Anda harus minum setidaknya satu gelas air sebelum makan. Untuk membantu mengurangi rasa lapar ketika mengkonsumsi jumlah makanan yang sedikit itu, solusinya tubuh bisa kita tipu dengan konsumsi air putih yang lebih banyak, misalkan untuk membantu sarapan pagi maka minumlah air setidaknya 2 -3 gelas air putih ketika bangun pagi, dijamin konsumsi makanan dalam sarapan anda akan lebih sedikit porsinya.

BACA JUGA  Pentingnya Menjaga Kesehatan Mental Jika Tidak Ingin Kejadian Ini Menimpa

Selain itu Minum banyak air juga membantu dalam proses detoksifikasi tubuh. Untuk mendapatkan manfaat maksimal, hindari minuman dalam kemasan. Ini karena ada banyak gula dan pengawet yang dapat mengganggu diet Anda.

Jangan lupa makan sayur dan buah.

Buah dan Sayuran untuk Diet 15 Hari - TribunLiputan
Buah dan Sayuran untuk Diet 15 Hari – Image Source Freepik

Buah dan sayur merupakan makanan wajib yang wajib disantap saat makan. Ternyata ini mungkin cara hidup yang paling menyenangkan untuk tetap sehat dan langsing. Hal ini terutama berlaku untuk vegetarian, dan tentu saja pilihan buah dan sayuran Anda tidak boleh berlebihan. Itu harus kaya serat dan vitamin. Saat makan sayuran tersebut harus memasaknya dengan cara dikukus,ataupun direbus dengan sedikit bumbu (kurangi garam). Atau bisa juga anda konsumsi dalam kondisi mentah mengawetkan nutrisi, dengan cara menjadikan lalapan.

Untuk program diet yang sukses, pastikan porsi sayuran lebih banyak dari jumlah nasi yang Anda makan. Atau jika dimakan dengan lauk, perbandingan antara sayur dan lauk adalah sekitar 6: 4. Bahkan buah dan sayur bisa menjadi camilan sehat dengan nutrisi yang tepat.

Konsumsi Buah ini juga perlu dipilih yang kurang manis atau tidak terlalu manis, seperti jeruk, semua jenis beri, kiwi, apel, persik, dan pisang. Tapi juga mengandung vitamin A dan C yang baik untuk tubuh.

Percayalah dalam menjalankan program cara diet alami dan sehat langsing dan ramping dalam 15 hari diatas akan berhasil dengan memuaskan jika anda selain konsumsi makanan yang di kontrol seperti protokol diatas anda juga harus diimbangi dengan olahraga teratur minimal 30 menit setiap hari dan tentunya membutuhkan niat dan konsistensi pola makan untuk mencapai hasil yang maksimal.

Baiklah semoga ulasan cara diet alami dan sehat langsing dan ramping dalam 15 hari diatas dapat menginspirasi anda dalam melakukan diet untuk mendapatkan tubuh yang sehat dan ideal. Terimakasih